REMBANG – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Rembang bersama Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Rembang menemukan dugaan adanya kesalahan data kependudukan saat pelaksanaan Pencocokan dan Penelitian (Coklit) terbatas di wilayah Kecamatan Gunem yaitu Desa Telgawah, Tegaldowo, dan Timbran
Rembang - Panas matahari menjelang siang terasa menyengat di Kecamatan Sulang, Rabu (22/10). Namun semangat jajaran Bawaslu Kabupaten Rembang tak luntur sedikit pun.
REMBANG – Setelah sukses menyelenggarakan kegiatan penguatan kelembagaan bersama mitra kerja pengawas pemilu pada September 2025, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Rembang berencana menggelar kegiatan serupa dengan sasaran yang lebih luas dan beragam pada tahap kedua.
Rembang - Kegiatan pencocokan dan penelitian (Coktas) data pemilih di Kecamatan Kragan yang dilaksanakan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Rembang mendapat perhatian khusus.
Rembang — Dalam rangka memastikan akurasi dan validitas data pemilih, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Rembang melaksanakan kegiatan Pencocokan dan Penelitian (Coktas) data pemilih di seluruh wilayah kabupaten Rembang.